Menstruasi adalah bagian alami dari kehidupan seorang wanita, tapi terkadang saat menjalani haid, nyeri dan kram menstruasi hadir dengan sangat menyakitkan. Kram menstruasi disebabkan oleh zat yang mirip dengan hormon yang disebut prostaglandin yang menyebabkan otot-otot rahim untuk berkontraksi saat menstruasi. Kram dapat menyebabkan nyeri […]