Di saat masih baru menikah, keduanya masih mempunyai gairah yang sangat menggelora. Anda selalu bersemangat untuk menggunakan baju atau lingerie agar bisa merasakan malam yang indah bersama suami. Tapi setelah pernikahan Anda sudah berjalan lama, semangat yang ada dalam diri Anda mungkin turun secara bertahap. […]