Setiap wanita tentu menginginkan kulit yang mulus tanpa noda sedikitpun diwajah mereka, namun tidak sedikit wanita yang mengeluhkan masalah munculnya bintik- bintik coklat atau flek hitam diwajah mereka. Munculnya flek hitam bisa disebabkan oleh beberapa faktor pemicu seperti paparan sinar matahari, penuaan kulit dan noda […]