3 Cara Menghilangkan Noda Bekas Jerawat yang Membandel

 Cara Menghilangkan Bekas JerawatCara menghilangkan noda bekas jerawat yang membandel mungkin tiap orang berbeda dan sangat banyak caranya, mulai dari memanfaatkan ramuan tradisional hingga dengan menggunakan teknik modern.

Namun sayangnya tidak semua cara menghilangkan noda bekas jerawat yang membandel tersebut belum tentu cocok kita gunakan dan harus disesuaikan dengan jenis kulit kita, belum lagi dengan kemungkinan efek yang bisa saja timbul setelah penerapan obat.

Mengenai dengan memanfaatkan bantuan teknologi modern dalam menghilangkan noda bekas jerawat yang membandel memang biasanya sangat membantu untuk menghilangkan noda bekas jerawat kita tapi bukan berarti bahwa cara tersebut bukan berarti tanpa resiko juga bahkan denagn cara-cara modern tersebut jauh lebih beresiko apalagi jika ditangani oleh yang belum profesional betul.

Cara menghilangkan noda bekas jerawat membandel tersebut biasanya enggunakan bahan kimia sebagai bahan utama untuk menghilangkan noda bekas jerawat yang tentunya tidak menjamin akan bebas dari efek negatif yang ditimbulkannnya.

Jadi prosedur yang tepat untuk mengilangkan noda hitam bekas jerawat sebaiknya diawali dengan mencoba menggunakan obat yang berbasis herbal. Jika cara herbal tak bisa mengatasinya barulah kita berfikir untuk menempuh cara yang lebih modern.

Ada beberapa Cara alami untuk menghilangkan noda bekas jerawat yang membandel yang sudah sering dibuktikan manfaatnya serta tidak menimbulkan resiko kesehatan kita lainnya seperti dibawah ini.

3 Cara Menghilangkan Noda Bekas Jerawat yang Membandel

1. Bengkoang

Bengkoang adalah jenis tanaman yang mengandung sejumlah bahan yang sifatnya untuk memutihkan kulit dan juga bisa dapat menghilangkan noda hitam bekas jerawat.

caranya cukup praktis, cukup mengupas bengkoang lalu diblender dengan menuangkan sedikit air. setelah dibleder, endapkan bahan tersebut dan gunakan airnya sebagai bahan oles pada bekas jerawat.

2. Madu dan putih telur
Madu adalah bahan alami yang tidak hanya dapat memberantas jerawat tetapi juga dapat menghilangkan noda hitam bekas jerawat secara bertahap.

Untuk hasil yang lebih maksimal kita bisa menuangkan cairan putih telur ayam kampung pada madu lalu aduk hingga rata sebelum diterapkan pada permukaan kulit bekas jerawat tersebut.

3. Lidah Buaya (aloe vera)

Lidah buaya atau yang biasa disebut aloe vera ini sangat banyak manfaatnya, baik dibidang pengobatan penyakit maupun dalam dunia kecantikan.
Lendir lidah buaya dalam dunia kecantikan sering dimanfaatkan untuk mengatasi permasalahan rambut dan kulit.
Seperti halnya dengan gangguan kulit karena noda hitam bekas jerawat, kita cukup secara rutin meneteskan lendir aloe vera ini pada bagian noda hingga kulit benar-benar bebas dari bekas noda.

Sebenarnya masih banyak lagi bahan alami yang bisa digunakan untuk menghilangkan bekas noda jerawat namun ketiga cara diatas merupakan cara umum yang sudah sering terbukti dalam menghilangkan noda bekas jerawat. Dan selamat mencoba.